MNC Kapital Indonesia
Laporan Tahunan 2013 PT MNC Kapital Indonesia Tbk
MNC Kapital Indonesia Tbk (MNC Financial Service) (sebelumnya Bhakti Capital Indonesia Tbk) (BCAP) didirikan 15 Juli 1999 dan mulai melakukan kegiatan usaha secara komersial pada 19 mei 2000. Kantor pusat BCAP berlokasi di MNC Financial Center, Lantai 21, Jalan Kebon Sirih No. 21-27, Jakarta 10340. Pemegang yang memiliki 5% atau lebih saham MNC Kapital Indonesia Tbk (31/03/2015), antara lain: MNC Investama Tbk (BHIT) (74,70%) (induk usaha BCAP) dan HT Capital Investment Ltd (9,74%). Berdasarkan Anggaran Dasar Perusahaan, ruang lingkup kegiatan BCAP adalah di bidang jasa keuangan yang berkaitan dengan konsultasi bidang bisnis, manajemen dan administrasi. Saat ini BCAP memiliki anak usaha yang memberikan layanan jasa keuangan yaitu sekuritas (PT MNC Securities), asset management (PT MNC Asset Management), pembiayaan (PT MNC Finance), asuransi jiwa (PT MNC Life Assurance), asuransi umum (PT MNC Asuransi Indonesia) dan perbankan (Bank MNC Internasional Tbk / BABP dengan persentase kepemilikan sebesar 39,88%)
E-PDPM.04.15.027 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain